25 Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2022 dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Sabtu, 09 Juli 2022 | 18:00 WIB   Penulis: Tiyas Septiana
25 Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2022 dalam Bahasa Inggris dan Artinya


IDUL ADHA -  Selain dalam bahasa Indonesia, Anda bisa mengirimkan ucapan selamat Hari Raya Idul Adha 2022 dalam bahasa Inggris. 

Mengirimkan ucapan menggunakan bahasa Inggris tidak mengurangi makna dan harapan yang ingin Anda sampaikan. 

Selain itu, ucapan Idul Adha 1443 Hijriah Anda akan semakin menarik menggunakan bahasa asing khususnya bahasa Inggris. 

Berikut ini rangkuman ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2022 dalam bahasa Inggris beserta artinya dari Zamzam.com dan WishesMsg.

Baca Juga: Syarat, Biaya, dan Cara Membuat SKCK Secara Online di skck.polri.go.id

Ucapan Selamat Idul Adha dalam Bahasa Inggris

1. Wishing you a blessed Eid ul Adha! May Allah accept your sacrifices and grant your prayers = Selamat Idul Adha! Semoga Allah menerima pengorbanan dan mengabulkan doa kamu.

2. Eid Mubarak! Wishing you a joyous and blessed Eid Ul Adha with lots of laughter, joy, and good health! = Selamat Lebaran! Semoga Idul Adha Anda diberkahi dengan banyak tawa, keceriaan, dan kesehatan!

3. I pray that Allah showers you with peace and prosperity in this life and in the afterlife. Eid Ul Adha Mubarak! = Aku berdoa agar Allah melimpahkan rahmat dan kedamaian sekarang hingga akhirat nanti. Selamat Idul Adha!

4. Eid ul Adha Mubarak! I pray that love, laughter, and joy become a big part of your life, not just today but every day! = Selamat Hari Raya Idul Adha! Semoga cinta, tawa, dan kebahagiaan menjadi bagian dari hidupmu, hari ini dan seterusnya.

5. May all your dreams come true, and may you cherish every second of this blessed festival. Wishing you a happy Eid ul Adha with all my heart = Semoga semua harapan bisa terwujud dan dapat menghargai setiap detik di perayaan penuh berkah ini. Dengan segenap hati, aku berharap kamu mendapatkan Idul Adha yang menyenangkan.

6. May all your wishes be fulfilled By Allah, and I wish that He blesses you with his love and kindness. Eid Mubarak! = Semoga semua harapanmu dikabulkan oleh Allah dan aku berharap kamu bisa diberkahi dengan cinta dan kebaikan. Selamat Idul Adha!

7. Eid Ul Adha Mubarak! May Allah show His divine forgiveness in return for your sacrifice! = Selamat Idul Adha! Semoga Allah memberikan pengampunan-Nya sebagai imbalan atas pengorbananmu.

8. May Allah shower Rahmah upon us and accept our prayers. Eid ul Adha Mubarak to you! = Semoga Allah memberikan rahmat-Nya kepada kita dan emnerima doa-doa kita. Selamat Hari Raya Idul Adha!

9. I wish you all a blessed Eid ul Adha. May you find eternal peace and joy today and always = Saya mengucapkan Selamat hari Raya Idul Adha. Semoga Anda bisa menemukan kebahagiaan dan kedamaian, hari ini dan seterusnya. 

Baca Juga: Dicari Volunteeer untuk ASEAN Para Games 2022, Ini syarat dan cara Daftarnya

10. Eid Mubarak to you all! May Allah grace you and your family with His heavenly blessings and reward you abundantly for your Holy sacrifice! = Selamat Hari raya Idul Adha! Semoga Allah memberikan berkah kepada kamu dan keluarga dengan berkah surgawi-Nya serta memberikan imbalan berlimpah atas pengorbananmu.

11. Eid Mubarak! May Allah accept your sacrifice and reward you generously! = Selamat Idul Adha! Semoga Allah menerima pengorbananmu dan memberikan imbalan yang setimpal.

Editor: Tiyas Septiana
Terbaru