10 Provinsi dengan produksi padi dan beras terbesar di Indonesia

Minggu, 23 Agustus 2020 | 05:20 WIB   Penulis: Virdita Ratriani
10 Provinsi dengan produksi padi dan beras terbesar di Indonesia


7. Sumatera Utara

Pada 2019, jumlah produksi padi di Sumatera Utara mencapai 2,078 juta ton. 

Angka tersebut turun dibandingkan produksi padi di Sumatera Utara pada 2018 yang mencapai 2,108 juta ton.

Sementara jumlah produksi beras di Sumatera Utara pada 2019 mencapai 1,186 juta ton. 

Turun juga dibandingkan dengan produksi beras pada tahun sebelumnya sebesar 1,203 juta ton. 

8. Aceh

Pada 2019, jumlah produksi padi di Aceh sebanyak 1,714 juta ton. 

Turun dibandingkan produksi padi di provinsi ini pada 2018 yang mencapai 1,861 juta ton.

Sementara jumlah produksi beras di Aceh pada 2019 mencapai 982,57 ribu ton. 

Turun juga dibandingkan dengan produksi beras pada tahun sebelumnya sebesar 1,066 juta ton. 

Baca Juga: Pemintaan karung industri naik, Yanaprima (YPAS) alihkan produksi karung semen

9. Banten

Pada 2019, jumlah produksi padi di provinsi ini mencapai 1,47 juta ton. 

Angka tersebut turun dibandingkan produksi padi di Banten pada 2018 yang mencapai 1,687 juta ton.

Sementara jumlah produksi beras di Banten pada 2019 mencapai 833,183 ribu ton. 

Turun juga dibandingkan dengan produksi beras pada tahun sebelumnya sebesar 956,293 ribu ton. 

10. Sumatera Barat

Pada 2019, jumlah produksi padi di Sumatera Barat mencapai 1,482 juta ton. 

Angka tersebut turun tipis dibandingkan produksi padi di Sumatera Barat pada 2018 yang mencapai 1,483 juta ton.

Sementara jumlah produksi beras di Sumatera Barat pada 2019 mencapai 854,265 ribu ton. 

Turun juga dibandingkan dengan produksi beras pada tahun sebelumnya sebesar 854,311 ribu ton. 

Baca Juga: Ini enam rencana strategis alokasi belanja non-kementerian dan lembaga tahun 2021

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Virdita Ratriani
Terbaru