-
Bilangan rasional
Bilangan rasional merupakan bilangan yang dinyatakan dalam bentuk pecahan biasa, pecahan campuran, dan pecahan desimal terbatas.
Bentuk pecahan desimal terbatas contohnya seperti 1/2 = 0,5 atau 1/3 = 0,3333.....
-
Bilangan irasional
Kebalikan dengan bilangan rasional, bilangan irasional tidak bisa dinyatakan dalam bentuk pecahan biasa, campuran, maupun desimal.
Baca Juga: Aturan baru libur sekolah jelang libur Nataru 2021, orangtua dan siswa wajib tahu
Untuk menyatakan bilangan ini biasa menggunakan bentuk akar bilangan, seperti contoh berikut.
-
Bilangan real
Macam bilangan selanjutnya adalah bilangan real atau bilangan nyata. Mengutip dari www.livescience.com, bilangan yang masuk dalam bilangan real adalah bilangan bulat, pecahan, rasional, dan irasional.
Bilangan real biasa dilambangkan menggunakan huruf "R".
Demikian penjelasan mengenai macam-macam jenis bilangan. Beberapa di antara jenis bilangan memang tidak sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari.
Meskipun demikian, kita tetap perlu mengetahui ragam jenis bilangan agar lebih mudah mengerjakan materi, seperti matematika dan fisika.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News