Nama Sayuran dan Buah Bahasa Inggris serta Artinya Dalam Bahasa Indonesia

Jumat, 08 September 2023 | 16:07 WIB   Penulis: Tiyas Septiana
Nama Sayuran dan Buah Bahasa Inggris serta Artinya Dalam Bahasa Indonesia

ILUSTRASI. Nama Sayuran dan Buah Bahasa Inggris serta Artinya Dalam Bahasa Indonesia.KONTAN/Fransiskus Simbolon


Nama Sayuran dan Buah Bahasa Inggris - Materi dasar dalam bahasa Inggris yang perlu diketahui siswa adalah sayuran dan buah-buahan. Dalam bahasa Inggris buah dan sayuran disebut fruits and vegetables.

Ada beberapa buah dan sayuran dalam bahasa Indonesia yang memiliki istilah yang sama dalam bahasa Inggris seperti asparagus atau melon. 

Namun ada banyak nama buah dan sayuran yang memiliki itilah berbeda dalam bahasa Inggris. 

Berikut ini daftar beberapa nama buah dan sayuran dalam bahasa Inggris atau fruits and vegetables serta artinya, dirangkum dari 7Esl.

Baca Juga: Pendaftaran PPDB SMA Pradita Dirgantara Buka Desember Ini, Catat Syaratnya

fruits and vegetables

Sayuran dalam bahasa Inggris dan artinya

  • Corn: Jagung 
  • Mushroom: Jamur
  • Broccoli: Brokoli
  • Cucumber: Timun
  • Red pepper/red bell pepper: Paprika merah
  • Tomato: Tomat
  • Carrot: Wortel
  • Pumpkin: Labu
  • Cabbage: Kubis
  • Potato: Kentang
  • Eggplant: Terong
  • Sweet potato: Ubi manis
  • Green chilli: Cabai hijau
  • Onion: Bawang bombay
  • Lettuce: Selada
  • Radish: Lobak
  • Pea: Kacang polong
  • Asparagus: Asparagus
  • Celery: Seledri
  • Green pepper: Paprika
  • Spinach: Bayam
  • Red chillies: Cabai merah

Baca Juga: Perhatikan Tips Memilih Telur yang Baik Ini Agar Telur yang Anda Beli Berkualitas

fruits and vegetables

Buah-buahan dalam bahasa Inggris dan artinya

  • Apple: Apel
  • Watermelon: Semangka
  • Orange: Jeruk
  • Pear: Pir
  • Cherry: Ceri
  • Strawberry: Stroberi
  • Grape: Anggur
  • Mango: Mangga
  • Pomegranate: Delima
  • Starfruit: Belimbing
  • Banana: Pisang
  • Jackfruit: Nangka
  • Papaya: Pepaya
  • Pineapple: Nanas
  • Lime: Jeruk nipis
  • Lemon: Jeruk lemon
  • Grapefruit: Jeruk bali
  • Melon: Melon
  • Coconut: Kelapa
  • Avocado: Alpukat

Baca Juga: Memahami Jenis-Jenis Kata Hubung Bahasa Indonesia dan Contoh Penggunaannya

fruits and vegetables

Rempah-rempahan dalam bahasa Inggris dan artinya 

  • Cilantro/coriander: Ketumbar
  • Artichoke: 
  • Bay leaves: Daun salam
  • Mint leaves: Daun mint
  • Cloves: Cengkeh
  • Shallot: Bawang merah
  • Turmeric: Kunyit
  • Garlic: Bawang putih
  • Ginger: Jahe
  • Onion: Bawang bombay
  • Spring onions/green onions: Daun bawang
  • Lemongrass: Sereh
  • Chives: Kucai

Itulah informasi tentang bahasa Inggris untuk buah dan sayuran beserta artinya dalam bahasa Indonesia. Materi ini cukup sering dipakai, khususnya dalam percakapan sehari-hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Tiyas Septiana

Terbaru